top of page
Tari Daerah di Kalimantan
-
Tari Mandau

-
Tari Gong

Tari Mandau adalah salah satu dari berbagai jenis tari suku Dayak. Di lihat dari namanya sudah tentu tarian ini menggunakan salah satu senjata khas suku Dayak yaitu Mandau (sejenis parang) dan Talawang (perisai). Tari Mandau juga di bagi menjadi bermacam-macam jenis sesuai dengan daerah dan sub suku Dayak tersebut.
Tari Gong atau dapat disebut juga Tari Kancet Ledo adalah salah satu tarian Dayak Kalimantan Timur, tepatnya dari suku Dayak Kenyah. Tarian ini ditarikan seorang gadis dengan gong digunakan sebagai alat musik pengiringnya. Tari ini biasanya dipertunjukkan pada saat upacara penyambutan tamu agung atau upacara menyambut kelahiran seorang bayi kepala suku.
bottom of page